Irwansyah Bangga Peringkat Dunia Jonatan Dan Chico Naik Usai Indonesia Masters
"Sangat luar biasa, peringkat itu penting. Cuma menurut saya kita mau cari gelar sebanyak banyaknya jadi bukan fokus peringkat saja," ujar Irwansyah
"Sangat luar biasa, peringkat itu penting. Cuma menurut saya kita mau cari gelar sebanyak banyaknya jadi bukan fokus peringkat saja," ujar Irwansyah
“Wihhhh love youu 3000 pak, terima kasih pak (Jokowi),” komentar Chico Wardoyo.
BNI memberikan apresiasi dan ucapan selamat kepada tunggal putra Indonesia Jonathan Christie dan ganda putra Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin
"Kita harus saling evaluasi, saya ke Leo, Leo ke saya," kata Daniel.
Leo/Rolly mengalahkan He/Zhou dengan skor 21-17 dan 21-16 dalam waktu 47 menit.
Jojo menjadi juara Indonesia Masters 2023 setelah mengalahkan Chico dengan skor 21-15 dan 21-13.
"Tadi saya memang benar-benar kayak, lolos ke final benar-benar plong (lega). Tapi bukan berarti kita sudah puas di situ ya," kata Leo.
"Kalau saya, besok tetap melihat permainan mereka langsung karena itu mau buat pelajaran lagi walaupun dua-duanya pemain kita," tutur Irwansyah.
"Pertama kalinya final di Istora sangat berarti banget buat saya pribadi. Terus juga bisa mengalahkan Shi juga," kata Jonatan
Segenap keluarga BNI merasakan sukacita tim Indonesia lolos ke semifinal dan berharap bisa tembus ke final dan menang.
Jonatan Christie terus menunjukkan tajinya. Terbaru, pebulutangkis tunggal putra kebanggaan Merah Putih itu kini menempati urutan dua dunia dalam peringkat BWF.
Selanjutnya, tiga wakil Indonesia akan bertanding di semifinal pada Sabtu (28/1).
"Fajar/Rian luar biasa, buat saya menang-kalah tipis tadi ya. Mereka sudah memberikan kemampuan maksimal cuma hanya beberapa error saja," kata Herry IP.
"Sebenarnya dari target, target yang kita harapkan lebih dari delapan besar ya," kata Gloria.
Meski kalah, Gregoria tetap bersyukur atas pencapaiannya di Indonesia Masters 2023.
"Memang hari ini itu harinya mereka. Hari ini kami tidak berkecil hati, kecewa pasti ada, kami berdua pasti kecewa hari ini," kata Apriyani.
Hoki/Kobayashi mengalahkan wakil tuan rumah, Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri, dengan skor 21-11 dan 21-13.
Selanjutnya, Jonatan akan menantang Shi Yu Qi dari China di semifinal.
Fajar/Rian akan menghadapi duet terbaik China saat ini, Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi, di Indonesia Masters hari ini.
Indonesia sebelumnya memiliki 17 wakil yang berlaga di babak kedua