Sinopsis Film Homefront, Aksi Jason Statham Lindungi Keluarganya dari Balas Dendam Gembong Narkoba
Jason Statham kembali akan menampilkan aksinya di film laga berjudul 'Homefront' yang tayang di bioskop Trans TV malam ini, Senin (10/10) pukul 21.45 WIB