Lifestyle

Momen Antrian Panjang Driver Ojol Demi BTS Meal, Army Ucapkan Terima Kasih

AKURAT.CO 

Momen sejumlah ojol berkerumun untuk membeli promo BTS Meal di gerai McDonald's viral di media sosial memang, mulai hari ini menu kolaborasi BTS dengan McDonald's resmi dijual di Indonesia sejak dibuka pukul 11.00 WIB, Army  (penggemar BTS) dari berbagai daerah ramai menceritakan perjuangan mereka mendapat menu tersebut lewat Twitter, hashtag #BTSxMcD dan #BTSMeal tampak juga menjadi trending topic Twitter hari ini (9/6). Selain itu, Banyak Army juga mengucapkan terima kasih kepada para driver ojek online karena melihat perjuangan mereka menunggu antrean yang cukup panjang.

Video Editor: Risma Afifah