
AKURAT.CO, Menjelang kelahiran buah hati pertamanya, Aurel Hermansyah baru saja menggelar acara baby shower, pada Rabu (2/2) lalu. Momen tersebut pun dihadiri keluarga besar dan para sahabat dari kalangan selebriti.
Dalam acara baby shower kali ini, Aurel dan Atta mengusung tema serba pink dan putih. Busana dan dekorasi yang digunakan selama acara pun bernuansa pink.
Berikut deretan potret acara baby shower Aurel Hermansyah, dirangkum AKURAT.CO, Jumat (4/2).
baca juga:
1. Potret Aurel di acara baby shower dengan nuansa pink dan putih
2. Momen Aurel memamerkan perut buncitnya menjelang kelahiran
3. Potret keakraban Aurel bersama Krisdayanti dan Ashanty
4. Penuh bahagia, begini momen baby shower Aurel Hermansyah
5. Kompak abis, Ashanty dan Krisdayanti juga mengenakan busana berwarna merah muda
6. Momen Aurel memberikan sambutannya di acara baby shower
7. Potret keakraban Krisdayanti dan Ashanty bersama putri mereka masing-masing
Itu dia deretan potret kemeriahan acara baby shower Aurel Hermansyah. Selamat ya, semoga diperlancar persalinannya! []